Kegiatan Monitoring Komunitas Belajar dari BBGP Provinsi Jawa Tengah di SMPN 1 Ungara
Hari Rabu, 27 Maret 2024 BBGP Provinsi Jawa Tengah melakukan kegiatan Monitoring Komunitas Belajar di SM PN 1 Ungaran.
Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kualitas, kapasitas, dan manfaat kombel.
Ibu Dra. Tatik Arlinawati, M. Pd. Selalu Kepala Sekolah SMPN 1 menyambut kedatangan Tim Monitoring dengan ucapan selamat datang dan memperkenalkan peserta kegiatan.
Tim Monitoring yang hadir Bapak Djoko Sambodo dan Ibu Nurbaya.
Kegiatan dimulai pukul 08.00 – 11.15 WIB. Peserta kegiatan ada 10 orang. Materi yang disampaikan tentang Melaksanakan Monev Kombel dalam Sekolah dan Penguatan Hasil Monev Kombel.
Alhamdulillah kegiatan berjalan dengan lancar.
Harapannya semoga kombel SPENSASIBAR menjadi komunitas belajar yang ramah guru dan berpusat pada murid.